Olahraga Yang Tepat Dilakukan Untuk Penyintas COVID-19
Olahraga sangat penting untuk menjaga kesehatan tubuh, baik bagi penyintas Covid-19 maupun orang sehat. Usai dinyatakan bebas dari virus corona, para penyintas COVID-19 disarankan untuk tetap melakukan olahraga dengan bertahap. Hal ini dimaksudkan untuk kembali melatih tubuh dan meningkatkan imunitas setelah dirawat dalam masa isolasi.
David Salman dan rekannya dari Imperial College London, ...