Berbagai Manfaat Latihan Kekuatan Otot yang Perlu Diketahui
Latihan kekuatan memiliki banyak manfaat, terutama untuk otot tubuh. Jenis olahraga ini umumnya dilakukan untuk meningkatkan kekuatan dan massa otot, memperkuat sendi, serta menambah stamina. Namun, secara umum ada sederet manfaat lain yang bisa didapat dari latihan kekuatan. Apa saja?
Meski menjanjikan manfaat untuk kekuatan, tetapi penting untuk terlebih dahulu mengetahui jenis ...